Ilmu adalah sinar yg menerangi langkah

Ilmu adalah sinar yg menerangi langkah

Ilmu adalah sinar yg menerangi langkah perbuatan kita. Setiap perbuatan dan perkataan harus memiliki landasan ilmu. Dengan ilmu yg kita pelajari kita bisa mengetahui mana yg baik dan buruk, mana yg benar dan salah. Tanpa ilmu, amal yg kita yakini sudah benar, bisa jadi salah dgn kesalahan yang fatal. Kita menduga bahwa kita telah banyak melakukan kesalehan. Nyatanya, yg kita lakukan adalah kesalahan bukan kesalehan.

Dengan kemajuan sarana dan prasarana seperti saat ini tidak ada alasan yang dapat dimaklumi kala seseorang mengatakan " Aku tidak tahu kalau ini dan itu boleh dan tidak boleh  Ilmu Allah sudah tersiar luas, majelis ilmu berkecambah diberbagai pelosok,madrasah,pesantren bahkan buku buku keagamaan tersebar luas dijagad raya. Tinggal sekarang kemauan kuat kita untuk mau atau tidak mencari ilmu.

Kalau tubuh kita bisa merasa lapar, sakit bahkan mati karena lana tidak makan dan minum, maka yg mati dari diri kita jika jita enggan mencari ilmu adalah HATI ... Hati kita lambat laun akan gersang, kering kerontang, karena sudah lama tidak diberi " makanan " hati berupa ILMU...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Ilmu adalah sinar yg menerangi langkah"

Post a Comment